AN-225 "MRIA" Satu - Satunya Pesawat Terbesar Di Dunia Milik Ukrania

Written By Jandika on Friday, March 18, 2011 | 3:10:00 PM


AN-225 "MRIA" (dari bahasa Ukraina berarti "mimpi") adalah pesawat terbesar hari ini dan terberat dengan kapasitas kargo tertinggi di Dunia. pesawat kargo yang unik ini dibuat di tahun 1980-an oleh Antonov’s Development Laboratory. Panjangnya 84 m, tinggi - 18 m, kapasitas muatan total 250 ton. Saat ini hanya ada satu yang beroperasi AN-225, dan itu milik sebuah perusahaan udara Ukraina.











 

0 comments:

Post a Comment

Terima Kasih untuk tidak melakukan SPAM
Baca juga artikel menarik yang lainnya di :
http://veiledveiled.blogspot.com/

Tips Unik

Daftar Postingan